Bengkulu Tengah (Inmas) - Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bengkulu Tengah melalui Kepala KUA Kecamatan Karang Tinggi Bapak Sanari, S. Ag mengadakan Rapat Koordinasi dan sekaligus pembagian Surat Keputusan Penyuluh Agama Islam Non PNS Tahun Anggaran 2019 di Kantor Urusan Agama Kecamatan Karang Tinggi, Kamis (21/2).
Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Karang Tinggi Dalam acara tersebut menyampaikan arahan sekaligus menyerahkan Surat Keputusan Penyuluh Agama Islam Non PNS secara simbolis kepada seluruh Penyuluh Agama Islam Non PNS Kecamatan Karang Tinggi .
Dengan adanya Rakor ini Harapan kedepannya seluruh penyuluh Agama Isalam Non PNS agar supaya mengoptimalkan kinerjanya sebagai Penyuluh Agama islam di kecamatan Karang Tinggi agar kedepannya saling bersinergi satu sama lain dan kinerjanya bertambah lebih baik lagi untuk kedepannya. (iya)
Islam
Penerangan Agama Islam Zakat dan Wakaf
Rapat Koordinasi Penyuluh Agama Islam Kecamatan Karang Tinggi
- Kamis, 28 Februari 2019 | 00:00 WIB