Bengkulu Utara ( Humas ) - Penyuluh agama Hindu Kantor Kementerian agama Kabupaten Bengkulu Utara Ida Made Masdarma, S.Ag pada kesempatan ini menghadiri Verifikasi Bantuan Operasional Pasraman Lembaga Pendidikan Keagamaan Hindu , Selasa 11 Maret 2025.
Kegiatan ini dimulai dari tanggal 10 hingga tanggal 11 Maret 2025, adapun tempat yang dituju yaitu Sumber Agung Banjar Dewa Ayu, Rama agung Banjar dharma Shanti, dan Desa Kurotidur banjar Dharma Yoga, hadir pada kesempatan ini Pembimas Hindu Provinsi Bengkulu Heri Wiyoto, S. Ag, penyuluh agama hindu Kemenag Bengkulu Utara Ida Made Masdarma. S.Ag, ketua dan pengurus pasraman, ketua dan pengurus banjar adat sekabupaten bengkulu utara
" Pembimas Hindu Provinsi Bengkulu berpesan "agar bantuan ini dipergunakan sesuai RAB yang telah di ajukan dalam proposal, dan semoga bantuan oprasional ini dapat membantu kelancaran proses belajar siswa-siswi pasraman" ujarnya ( Yeni.P )